Insurance Network Club adalah klub asuransi yang menciptakan inovasi voucher asuransi pertama di Indonesia yang berbasis teknologi canggih, handal dan terpercaya dalam melayani kebutuhan asuransi & memberikan Peluang Bisnis yg dahsyat bagi anggotanya.
INC ingin Memberikan EDUKASI :Mudah & Murahnya BerASURANSI:
Karena Selama ini masyarakat masih menganggap asuransi hanya untuk golongan orang kaya dan berpendidikan saja.Faktanya kebutuhan asuransi layak dimiliki oleh semua lapisan masyarakat untuk melindungi diri dari risiko kerugian finansial.
INC ingin Meyakinkan Masyarakat,Klaim Asuransi INC Sangat MUDAH :
INC merupakan partner masyarakat dalam mempermudah melakukan KLAIM ke perusahaan asuransi ( PT. BUMIDA ), karena selama ini masyarakat sering mengalami kesulitan ketika akan melakukan KLAIM asuransi.INC hadir memberikan solusi melalui HALO ASURANSI dalam membantu proses KLAIM nasabah yang sedang mengalami musibah.
BBerdiri pada tgl 01 Juni 2011 dan Produk INC mulai diperkenalkan pertama kali kepada masyarakat pada tgl 11 Juli 2011 di Jakarta.
PT.INC International adalah sebuah perusahaan Pencipta dan Pembuat Inovasi Voucher Asuransi yang Pertama di Indonesia yg bermitra dg PT. Bumiputera Muda 1967 (Bumida) merupakan anak perusahaan dari AJB Bumiputera 1912. INC bekerjasama dg Asuransi Bumida 1967 yg sudah 44 tahun melayani masyarakat serta memiliki 49 cabang yg tersebar di seluruh Indonesia. INC hadir utk memberikan pengenalan terhadap sebuah produk Micro Asuransi yg terjangkau kepada masyarakat.
MICRO ASURANSI adalah produk voucher asuransi yang :
1. MURAH : Semua golongan masyarakat mampu membeli Asuransi INC.
2. MUDAH : BerAsuransi hanya via SMS (kapan saja,dimana saja,24 jam).
3. CEPAT : Cepat Dlm Masalah Pembayaran Klaim (max. 14 hari kerja ).
Pada Tgl 11-11-2011 di AcaraGrand Launching INC MASUK REKOR MURI VOUCHER ASURANSI PERTAMA DI INDONESIA & DUNIA,DG SISTIM NETWORKING